Resep Sambal Tumpang - indonesia memang negeri yang kaya akan kuliner , dari sabang sampai merauke , setiap daerah hampir pasti mempunyai sajian kuliner khas yang unik dan beda dengan daerah lain. untuk itu kita patut berbangga.
Salah satu dari keunikan itu adalah sambal tumpang , sajian yang asli kota kediri jawa timur ini memang beda dengan sambal yang lain. perbedaan yang paling mendasar adalah dari segi bahan yang menggunakan tempe , bukan sembarang tempe , tapi tempe yang sudah hampir busuk alias disebut tempe semangit. tentu pernah tahu lah yang namanya tempe semangit. tempe seperti memang enak jika dibuat sambal. rasanya khas dan unik.
Seperti sambal pada umumnya , membuatnya tentu harus menggunakan cabai , baik cabai rawit dan cabai merah. namun untuk membuat sambal ini saya bilang cukup kaya dalam menggunakan berbagai bahan dapur , ada daun jeruk , daun salam , sampai kencur , lengkuas , bahkan juga menggunakan santan.
yang pasti resep sambal tumpang ini saya rasa harus kamu praktekkan , apalagi bagi kamu yang menyukai sambal, ini patut kamu coba , keunikan dan rasa yang khas mungkin akan membuat kamu ketagihan. gak percaya? silahkan untuk bahan dan resep selengkapnya bisa kamu buat dengan mengikuti informasi resep sambal tumpang ini
Salah satu dari keunikan itu adalah sambal tumpang , sajian yang asli kota kediri jawa timur ini memang beda dengan sambal yang lain. perbedaan yang paling mendasar adalah dari segi bahan yang menggunakan tempe , bukan sembarang tempe , tapi tempe yang sudah hampir busuk alias disebut tempe semangit. tentu pernah tahu lah yang namanya tempe semangit. tempe seperti memang enak jika dibuat sambal. rasanya khas dan unik.
Sambal Tumpang |
yang pasti resep sambal tumpang ini saya rasa harus kamu praktekkan , apalagi bagi kamu yang menyukai sambal, ini patut kamu coba , keunikan dan rasa yang khas mungkin akan membuat kamu ketagihan. gak percaya? silahkan untuk bahan dan resep selengkapnya bisa kamu buat dengan mengikuti informasi resep sambal tumpang ini
Bahan membuat sambal tumpang
- tempe semangit sebanyak 150 gram
- cabai merah sebanyak 7 buah
- cabai rawit 7 buah
- bawang putih 2 siung
- bawang merah 5 butir
- daun jeruk 2 lembar
- daun salam 2 lembar
- lengkuas ukuran 1 cm , geprek
- santan sebanyak 400 ml
- garam dapur 1 sendok teh
- gula pasir 1 sendok teh
- kencur ukuran 2 cm
Cara membuat Sambal Tumpang
- tempe bersihkan dengan cara di cuci sampai bersih. kemudian rebus selama 10 menit
- kemudian tumis bawang merah , bawang putih , cabe merah dan cabe rawit setengah matang. kemudian haluskan. tambahkan daun jeruk , lengkuas dan juga kencur. haluskan
- rebus lagi tempe semangit bersama bumbu halus diatas
- masukan gula , garam dan daun salam. aduk rata
- setelah tempe hancur , masukan santan
- aduk rata , jangan sampai santan pecah , kecilkan api. tunggu sampai matang.
- baca juga resep sambal pecel lele
Komentar
Posting Komentar